Senin, 01 November 2010
" New Blog "
Lebih baik terlambat memulai sesuatu dari pada tidak sama sekali. Awal pembuatan Blog yang baru sudah menjadi keinginan yang tertunda setahun yang lalu. Blog ini akan menjadi Sarana Penyampaian Informasi dari Penulis dalam bidang Pengelolaan SD Pesisir dan Perikanan Laut khususnya pada Minat Sosial Ekonomi Perikanan. Blog ini juga dapat menjadi Sarana penerimaan Saran dan Masukan yang Konstruktif bagi penulis. Kiranya Tuhan Senantiasa menyertai kita dalam tugas dan tanggung jawab masing-masing. God Bless You.....
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Awal yang baik dan semoga berlangsung secara kontinyu...
BalasHapus